Kaum Cendekia Soroti Demokrasi Traknsaksional di Indonesia

MSF,Bogor-Ketua Umum ICMI, Prof. Arif Satria menyampaikan beberapa hal terkait dengan kehidupan berbangsa dan bernegara. Ia menjelaskan bahwa sistem demokrasi di Indonesia masih bersifat transaksional, belum mengarah pada demokrasi subtansial.

More